Pemerintah Kota Surakarta

Area Parkir Mobil City Walk Diperpanjang

Program ekstensifikasi ruang parkir city walk Jalan Slamet Riyadi telah diuji coba Pemkot Surakarta selama sebulan, terhitung sejak 6 Januari. Kini penyediaan lahan parkir tambahan di kawasan pedestrian tersebut siap diberlakukan permanen. Kebijakan itu tidak serta-merta diterapkan, tanpa evaluasi yang memadai. Berbagai aspek dipertimbangkan Pemkot, agar hasil yang diperoleh atas pemanfaatan sisi utara city walk tersebut bisa sesuai harapan awal. […]

Read More… from Area Parkir Mobil City Walk Diperpanjang

Bergotong-royong untuk Hak Pendidikan Anak

“Setiap warga negara berhak mendapatkan pendidikan.” Kalimat yang termaktub Pasal 31 Undang-Undang Dasar (UUD) 1945 itu mewajibkan penyelenggara negara untuk membuka seluas-luasnya akses pendidikan terhadap rakyat, tanpa terkecuali anak-anak. Sebab sebagai salah satu hak dasar, pendidikan berperan penting dalam mencerdaskan kehidupan bangsa. Sekaligus mencetak sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas. Namun fakta di lapangan menunjukkan […]

Read More… from Bergotong-royong untuk Hak Pendidikan Anak

Uji Kompetensi Jadi Pembuka Tahapan Seleksi

Empat jabatan eselon II di lingkungan Pemkot Surakarta saat ini kosong. Pejabat sebelumnya telah memasuki masa purnatugas, sehingga Pemkot terpaksa mendudukkan seorang pelaksana tugas (Plt) guna memimpin keempat Organisasi Perangkat Daerah (OPD) tersebut. Layaknya proses pemilihan pejabat pengganti pada 2018, seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama pun diselenggarakan Pemkot. Sebanyak lima anggota panitia seleksi (pansel) telah […]

Read More… from Uji Kompetensi Jadi Pembuka Tahapan Seleksi

Pengawasan Kearsipan Pemkot Memuaskan

Fungsi penting arsip ditengarai belum banyak dikenal khalayak. Padahal rekaman atas berbagai aktivitas atau peristiwa tersebut mampu menjembatani perbedaan pemahaman seiring terus bergulirnya waktu. Singkatnya, sebuah arsip sangat membantu orang untuk menelusuri sesuatu yang sudah terjadi beberapa waktu sebelumnya. Pun halnya bagi birokrasi. Arsip berperan penting dalam menunjang aktivitas administrasi, bukti pertanggungjawaban, sumber informasi hingga bahan […]

Read More… from Pengawasan Kearsipan Pemkot Memuaskan

Pemerintah Kota Surakarta

DISKOMINFO SP

Kompleks Balai Kota Surakarta

Jl. Jend. Sudirman No.2, Kota Surakarta, Jawa Tengah
Kode Pos 57133
(0271) 2931667

Site Statistics

Visits today

2

Visitors today

2

Visits total

425,223

Visitors total

330,605

©️ 2022 Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Surakarta