Pemerintah Kota Surakarta
Pasar Darurat Disiapkan untuk Menampung Pedagang Pasar Kadipolo
  July 10, 2017 16:41

Pembangunan los atau kios darurat Pasar Kadipolo segera dibangun, guna menampung pedagang di los sisi barat lantai I yang akan direnovasi. Bangunan pasar darurat ini terdiri dari bangunan kayu dan akan menempati didepan pasar di area parkir sisi timur. Untuk parkir pengunjung pasar akan diarahkan di utara Jl. Dr. Radjiman.
Untuk parkir sisi barat akan digunakan untuk tempat penyimpanan material dan para pedagang dari los sebelah barat akan menempati pasar darurat terlebih dahulu. Pembangunan Pasar Kadipolo ini akan dimulai dari sisi Barat terlebih dahulu dan selanjutnya akan dilakukan pekerjaan di sisi Timur.

novita rusdiyana
[yarpp]
Pemerintah Kota Surakarta

DISKOMINFO SP

Kompleks Balai Kota Surakarta

Jl. Jend. Sudirman No.2, Kota Surakarta, Jawa Tengah
Kode Pos 57133
(0271) 2931667

Site Statistics

Visits today

13

Visitors today

13

Visits total

425,197

Visitors total

330,586

©️ 2022 Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Surakarta