Pemerintah Kota Surakarta
Shelter Komplang, Relokasi PKL Tepi Kali Pepe
  July 21, 2017 13:57

Shelter ini terletak di tepi Kali Pepe, Jl. Mangunsarkoro, Banyuanyar. Dibangun dengan dana APBD 2014, shelter ini dapat menampung 56 PKL diresmikan 10 Oktober 2014. Shelter Komplang dipergunakan untuk merelokasi PKL yang sebelumnya berjualan di tepi jalan yang menjadi jalur kendaraan berat seperti Jl. Adi Sumarmo dan Jl. Mangunsarkoro.
Selain untuk memberikan tempat berdagang yang layak bagi PKL, shelter yang diisi PKL dengan berbagai jenis usaha ini juga diharapkan menjadi pengurai konflik kepentingan, baik antar pedagang maupun antar pedagang dengan pengguna jalan raya. Pasalnya, kawasan Komplang dengan simpang tujuh merupakan wilayah padat lalu lintas terutama kendaraan berat.

novita rusdiyana
[yarpp]
Pemerintah Kota Surakarta

DISKOMINFO SP

Kompleks Balai Kota Surakarta

Jl. Jend. Sudirman No.2, Kota Surakarta, Jawa Tengah
Kode Pos 57133
(0271) 2931667

Site Statistics

Visits today

0

Visitors today

0

Visits total

425,221

Visitors total

330,603

©️ 2022 Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Surakarta