Dukung PLTSa Putri Cempo, Pemkot Surakarta Olah Limbah Uang Tak Layak Edar Jadi Energi
Pemerintah Kota Surakarta bekerja sama dengan Bank Indonesia Solo untuk memanfaatkan Limbah Racik Uang Kertas (LRUK) sebagai bahan bakar campuran (cofiring) di Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSa) ...