Pemerintah Kota Surakarta

Gotong Royong Basmi Covid-19, Wali Kota Bagikan Alat Penyemprot

Sabtu 28 Maret 2020, bertempat di Pendapi Gede Balakota Surakarta, Wali Kota Surakarta FX. Hadi Rudyatmo membagikan kepada 54 kelurahan alat penyemprot elektrik sebanyak 216 buah. Alat pembasmi COVID-19 ini secara simbolis diterima oleh Para Camat selanjutnya didistribusikan ke kelurahan masing-masing, supaya digunakan untuk menyemprot rumah-rumah warga secara gratis. Wali Kota berharap untuk penyemprotan bisa […]

Read More… from Gotong Royong Basmi Covid-19, Wali Kota Bagikan Alat Penyemprot

Gerak Cepat Wali Kota Siapkan 48 Kamar Tangani PDP Covid-19

Jumat, 27 Maret 2020, Wali Kota Surakarta FX. Hadi Rudyatmo melakukan gerak cepat menyiapkan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bung Karno untuk bisa menampung pasien Covid-19 berkategori Pasien Dengan Pengawasan (PDP). Jumlah yang disiapkan sebanyak 48 kamar, Wali Kota menegaskan pasien yang dirawat di RSUD Bung Karno hanya pasien PDP, jika sudah dinyatakan positif corona […]

Read More… from Gerak Cepat Wali Kota Siapkan 48 Kamar Tangani PDP Covid-19

Umbul Do’a, Ikhtiar Masyarakat Surakarta Agar Bebas Wabah Corona

Umbul do’a yang diadakan di pendopo Loji Gandrung secara tertutup dihadiri Wali Kota, Wakil Wali Kota dan Sekertaris Daerah serta seniman pelaksana berlangsung, Kamis (26/3/2020) malam. Menurut Wali Kota FX. Hadi Rudyatmo, acara adat yang berisi do’a ini mempunyai dua maksud khusus, yaitu untuk mendoakan Ibu Hj. Sudjiatmi Notomiharjo, ibunda Presiden Joko Widodo. Semoga arwah […]

Read More… from Umbul Do’a, Ikhtiar Masyarakat Surakarta Agar Bebas Wabah Corona

Ikhtiar Usir Covid-19, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surakarta Cukur Gundul⁣

⁣Rabu (25/3/2020) Wali Kota, Wakil Wali Kota, Sekda beserta jajarannya,DPRD Kota Surakarta menggunduli rambutnya sebagai ikhtiar mengusir Covid-19.⁣ ⁣Aksi cukur rambut dilakukan di Rumah Dinas Wali Kota Solo, Loji Gandrung. Selain ikhtiar mengusir virus Covid-19, Pak Rudy, sapaan akrab Wali Kota Solo mengatakan “pemangkasan rambut dilakukan dengan harapan menjernihkan pikiran.” ⁣ ⁣Prosesi ini memberikan penyegaran, […]

Read More… from Ikhtiar Usir Covid-19, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surakarta Cukur Gundul⁣

Pemerintah Kota Surakarta

DISKOMINFO SP

Kompleks Balai Kota Surakarta

Jl. Jend. Sudirman No.2, Kota Surakarta, Jawa Tengah
Kode Pos 57133
(0271) 2931667

Site Statistics

Visits today

1

Visitors today

1

Visits total

425,533

Visitors total

330,783

©️ 2022 Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Surakarta