Pemerintah Kota Surakarta
Solo Madicare di SCFD
  March 1, 2020 08:24

Minggu (1/3/2020) bertempat di Kawasan Solo Car Free Day, tepatnya di simpang sriwedari, Solo Medicare menggelar kegiatan chek gula darah secara gratis dan konsultasi tentang kesehatan yang akan ditangani oleh para anggota dari Solo Madicare sebanyak 10 orang.

Bapak Edo salah satu anggota dari Solo Medicare, beliau mengatakan “Kegiatan ini rutin dilakukan setiap minggu di SCFD, kegiatan ini juga melayani hapus tato dengan tarif 9×11 cm kena biaya sebesar 750 ribu.”

Solo Medicare beridiri dari 30 Oktober 2012 dan merupakan organisasi kemanusiaan yang bertujuan membantu kegawatdaruratan dalam keadaan sehari – hari maupun dalam bencana. Melalui pilar kesehatan Solo Medicare menjembatani masyarakat untuk dapat pengetahuan mengenai pentingnya pola hidup sehat. Komitmen Solo Medicare dibidang kesehatan juga diwujudkan dengan memberikan bantuan disaat terjadi bencana disebuah wilayah dan membantu lembaga kesehatan.

Uswatun Hasanah
[yarpp]
Pemerintah Kota Surakarta

DISKOMINFO SP

Kompleks Balai Kota Surakarta

Jl. Jend. Sudirman No.2, Kota Surakarta, Jawa Tengah
Kode Pos 57133
(0271) 2931667

Site Statistics

Visits today

2

Visitors today

2

Visits total

425,532

Visitors total

330,782

©️ 2022 Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Surakarta