Pemerintah Kota Surakarta

E-Warong Mobile Permudah Penyaluran BPNT

Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Pangan Nontunai (BPNT) di Kota Solo semakin mendapatkan pelayanan terbaik saat mekanisme pengambilan bantuan tersebut diperbarui. Program warung gotong royong elektronik (e-warong) mobile bakal membantu distribusi bantuan tersebut hingga ke rumah penerimanya. “Pemerintah terus berusaha menyempurnakan program bantuan sosial (bansos) ini. Salah satunya dengan menyediakan fasilitas distribusi bantuan. Dengan adanya motor delivery maka ibu-ibu tidak perlu lagi […]

Read More… from E-Warong Mobile Permudah Penyaluran BPNT

Berkat Sila KIA, Dana Pendidikan Anak Lebih Terjamin

Pemegang Kartu Identitas Anak (KIA) di Solo berikut orang tua mereka boleh berbahagia. Tidak lama lagi Pemkot Surakarta bakal melengkapi kartu tersebut dengan rekening bank, yang mampu menyediakan dana pendidikan bagi pemilik kartu. Simpanan Pelajar Kartu Identitas Anak (Sila KIA) merupakan inovasi terbaru Pemerintah Kota Surakarta, sebagai pelengkap fasilitas diskon belanja yang selama ini menjadi […]

Read More… from Berkat Sila KIA, Dana Pendidikan Anak Lebih Terjamin

Kolam Keceh TSTJ Siap Bikin Anak-anak Bahagia

Sejak dioperasikannya Taman Pelangi pada akhir 2017, pengembangan kawasan konservasi fauna Taman Satwa Taru Jurug (TSTJ) kian nyata dan TSTJ kini lebih dari sekadar kebun binatang. Tanpa mengesampingkan aspek pelestarian hewan yang menjadi fungsi utama TSTJ, manajemen Perusahaan Umum Daerah (Perumda) TSTJ terus mengembangkan sisi komersial guna melengkapi fasilitas bagi para pengunjung. Saat ini, pembangunan kolam […]

Read More… from Kolam Keceh TSTJ Siap Bikin Anak-anak Bahagia

Surakarta Awali Pawai Obor Asian Para Games 2018

Sejarah perkembangan olahraga nasional tak bisa dilepaskan dari Kota Surakarta. Rabu (5/9), sejarah baru pun tertoreh saat kota ini terpilih sebagai lokasi pembuka rangkaian Asian Para Games 2018. Panitia Pelaksana Asian Para Games 2018 (INAPGOC) menyelenggarakan pawai lentera dan obor guna mengawali seremonial event olahraga atlet difabel terbesar se-Asia tersebut. Kantor National Paralympic Committe (NPC) Indonesia di […]

Read More… from Surakarta Awali Pawai Obor Asian Para Games 2018

Pemerintah Kota Surakarta

DISKOMINFO SP

Kompleks Balai Kota Surakarta

Jl. Jend. Sudirman No.2, Kota Surakarta, Jawa Tengah
Kode Pos 57133
(0271) 2931667

Site Statistics

Visits today

0

Visitors today

0

Visits total

425,383

Visitors total

330,699

©️ 2022 Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Surakarta